- Generasi I (Tahun : 1946-1959) Dikenal sebagai : Tabung Hampa
- Generasi II (Tahun : 1959-1965) Dikenal sebagai : Transistor
- Generasi III (Tahun 1965-1970) Dikenal sebagai : IC (Integrated Circuit)
- Generasi IV (Tahun 1970-Sekarang) Dikenal sebagai : VLSI (Very Large Scale IC)
- Generasi V (Tahap Pengembangan) Dikenal sebagai : Teknologi Nano/Kecerdasan Buatan)
28/03/18
5 Generasi Komputer
09/03/18
Generasi Bahasa Pemrograman
Layaknya suatu teknologi, bahasa pemrograman tentu mengalami perkembangan dalam beberapa generasi. Saat ini telah diketahui terdapat 5 generasi bahasa pemrograman. Berikut penjabaran dari masing-masing generasinya.
Generasi 1
Pada generasi ini, bahasa pemrograman yang ada lebih beroritentasi terhadap bahasa mesin.
Generasi 2
Pada generasi ini, bahasa pemrograman yang diterapkan menggunakan bahasa rakitan (assembly) pengganti kode biner.
Generasi 3
Pada generasi ini, bahasa pemrograman yang digunakan lebih ke arah high level (bahasa manusia) dan menggunakan pendekatan prosedural.
Generasi 4
Pada generasi ini, bahasa pemrograman yang digunakan lebih diperuntukkan pada kebutuhan pembuatan software dengan cepat atau berorientasi pada masalah (problem oriented language).
Generasi 5
Pada generasi ini, bahasa pemrograman yang diterapkan lebih diperuntukkan pada pengembangan kecerdasan buatan (artificial intelligence).